Baca Puisi Anti Maladministrasi dan Anti Korupsi bersama Bengkel Sastra Unj. Acara diadakan Ombudsman RI bekerjasama dengan KPK, bertempat di Universitas Indonesia. Inilah penampilan pertama saya bersama Bengkel Sastra (UNJ) angkatan 2013, membawakan puisi karya Abdurahman Faiz dipadu dengan puisi saya. Persiapan penampilan ini pun hanya tiga hari saja. Ahamdulillah sukses 🙂